Bhabinkamtibmas Polsek Simpenan Polres Sukabumi Desa Kertajaya Lakukan Monitoring Penyaluran BLT-DD Tahap 9

    Bhabinkamtibmas Polsek Simpenan Polres Sukabumi Desa Kertajaya Lakukan Monitoring Penyaluran BLT-DD Tahap 9
    Bhabinkamtibmas Polsek Simpenan Polres Sukabumi Desa Kertajaya Lakukan Monitoring Penyaluran BLT-DD Tahap 9

    Simpenan, Kamis (19/09/2024) — Bhabinkamtibmas Desa Kertajaya Polsek Simpenan, Aipda Sudiryo, melaksanakan kegiatan monitoring penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) tahap 9 di Aula Desa Kertajaya, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi. Bantuan tersebut disalurkan kepada 42 Keluarga Penerima Manfaat (KPM), dengan masing-masing KPM menerima Rp300.000.

    Kegiatan penyaluran BLT-DD ini berjalan dengan tertib dan kondusif, di bawah pengawasan langsung Bhabinkamtibmas. Bantuan ini diharapkan dapat membantu meringankan beban ekonomi masyarakat di tengah tantangan kondisi ekonomi yang sedang dihadapi.

    “Kami berkomitmen untuk memastikan penyaluran bantuan ini berjalan lancar dan tepat sasaran. Kehadiran kami dalam monitoring ini bertujuan untuk menjaga ketertiban dan kelancaran pelaksanaan, serta memberikan rasa aman kepada masyarakat, ” ujar Kapolsek Simpenan, AKP Erman, S.H.

    Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya Polsek Simpenan dalam mendukung program pemerintah yang bertujuan meningkatkan kesejahteraan masyarakat, khususnya di Desa Kertajaya.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Simpenan Polres Sukabumi...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Gelar...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Guna Pastikan Nyoblos Aman, TNI/Polri di Sukabumi Gelar Patroli Tiga Pilar
    Pemerintah Indonesia Berhasil Menaikkan Pajak dan Menurunkan Subsidi, Menteri Keuangan Terbaiknya di Mana?
    Ketum FM Anti Golput Abu Bakar MBS Serukan Coblos Sekali dan Jangan Golput di Pilkada 2024
    Salurkan Bantuan Sosial kepada Warga Terdampak Bencana Longsor di Nagrak, Kapolres Sukabumi Imbau Masyarakat agar Lebih Waspada
    Polsek Lengkong Polres Sukabumi Pastikan Ketersediaan Pupuk Subsidi Aman untuk Petani
    Bhabinkamtibmas Polsek Sagaranten Polres Sukabumi Desa Mekarjaya Laksanakan DDS dalam Rangka Cooling System Pemilu Damai 2024
    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Gelar DDS dan Sambang Ketahanan Pangan
    Bhabinkamtibmas Desa Nangkakoneng Polsek Cikidang Polres Sukabumi Jalin Silaturahmi Melalui Kegiatan DDS, Berikan Himbauan Kamtibmas
    Bhabinkamtibmas Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Lakukan Pengawasan Kios Pupuk untuk Mendukung Ketahanan Pangan
    Polsek Lengkong Polres Sukabumi Pastikan Ketersediaan Pupuk Subsidi Aman untuk Petani
    Bhabinkamtibmas Desa Gunung Batu Polsek Ciracap Polres Sukabumi Giat Silaturahmi DDS: Sosialisasikan Kamtibmas Jelang Pilkada 2024
    Bhabinkamtibmas Desa Sukamaju Lakukan Sambang Warga untuk Tingkatkan Keamanan Lingkungan Polsek Nyalindung Polres Sukabumi
    Sambang warganya oleh Bhabinkamtibmas Polsek Caringin Polres Sukabumi
    Kapolsek Cicurug Kompol Mangapul Simangunsong Berikan Arahan Kepada Anggotanya, Laksanakan Tugas dengan Penuh tanggungjawab
    Sambang Warga Desa Wangunreja: Bhabinkamtibmas AIPDA Sutrisno Himbau Kamtibmas Menjelang PILKADA 2024 Bersama Polsek Nyalindung Polres Sukabumi
    Polsek Palabuhanratu Gelar Penjagaan dan Pengaturan Lalu Lintas di SDN 1 Palabuhanratu
    Bhabinkamtibmas Desa Sukamaju Lakukan Sambang Warga untuk Tingkatkan Keamanan Lingkungan Polsek Nyalindung Polres Sukabumi
    Patroli Dialogis Polsek Parungkuda Polres Sukabumi Meningkatkan Keamanan dan Silaturahmi dengan Warga
    Bhabinkamtibmas Desa Bojongsari Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Ajak Warga Jaga Kondusivitas Menjelang Pilkada 2024

    Ikuti Kami